Gubernur Utus Sekda Jemput Pangdam Baru
AMBON, Siwalimanews – Pangdam XVI Pattimura Mayjen Jeffry Apoly Rahawarin, tiba di Bandara Pattimura Laha Ambon, Senin (8/3) pagi. Terlihat hadir dalam penjemputan putera asli
Wings Air Gagal Take Off
DOBO, Siwalimanews – Pesawat Wings Air dengan nomor penerbangan IW/1531, Senin (8/3), gagal take off di Bandara Rar Gwamar Dobo, Kabupaten Kepulauan Aru, menuju Bandara
Maluku tak Kebagian Vaksin AstraZeneca
AMBON, Siwalimanews – Provinsi Maluku tak akan kebagian Vaksin AstraZeneca yang didatangkan pemerintah pusat dari Inggris. Juru Bicara Satgas Covid-19 Maluku Doni Rerung mengaku, diketahuinya
Kompol Yosep Renyaan Resmi Jabat Wakapolres Aru
DOBO, Siwalimanews – Kompol Yosep Renyaan resmi menjabat sebagai Wakapolres Aru menggantikan pejabat lama Kompol Petrus Pasauw, Kompol Renyaan resmi menjabat sebaga Kapolres setelah dilakukan
Delapan Jam Odie Diperiksa Penyidik
AMBON, Siwalimanews – Kurang lebih delapan jam, Odie Orno diperiksa penyidik Subdit Tipidkor Ditreskrimsus Polda Maluku, atas dugaan korupsi pengadaan empat unit speed boat tahun
Kemenag Gelar Dialog Kerukunan Intern Umat Beragama
AMBON, Siwalimanews – Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Maluku melalui Bidang Bimas Kristen menyelenggarakan dialog kerukunan intern umat Kristen. Kegiatan yang dipusatkan di Golden Palace
Pemprov Belum Tanggapi Usulan Pemkab Bursel
AMBON, Siwalimanews – Pemprov Maluku sampai saat ini belum menanggapi usulan dari pemkab Bursel untuk perbaikan 13 unit rumah milik warga yang rusak akibat bencana
Bendahara Desa Rumadurun Divonis 5 Tahun Penjara
AMBON, Siwalimanews – Ali Keliobas, Bendahara Desa Rumadurun divonis 5 tahun penjara oleh Majelis Hakim Felix R Wiusan dalam sidang putusan, kasus dugaan korupsi Dana
Selain Orno, Kontraktor Juga Jadi Tersangka
AMBON, Siwalimanews – Tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan empat unit speed boat tahun 2015 senilai Rp 1.524.600.000, di Kabupaten MBD, bukan hanya Odie Orno. Pasalnya
Brimob Maluku Gelar Latihan Kemampuan SAR dan Wanteror
AMBON, Siwalimanews – Komandan Satuan Brimob Polda Maluku Kombes M Guntur, yang diwakili Komandan Batlyon A Pelopor Kompol Alex Tobing memimpin upacara pemeliharaan kemampuan GAG,
Jatuh dari Kapal, Rasmono Ditemukan Meninggal
AMBON, Siwalimanews – Rasmono (50) ABK KM Makmur Mandiri yang terjatuh dari atas kapal pada Jumat (5/3) malam, akhirnya ditemukan telah meninggal dunia oleh tim
Diduga Cemari Lingkungan, PT Nusa Ina Dipolisikan
AMBON, Siwalimanews – Lembaga Swadaya Masyarakat Kalesang Lingkungan, resmi melaporkan PT Nusa Ina, ke Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Maluku, Senin (8/3). Perusahaan yang bergerak
Kapal Kayu yang Sempat Hilang Kontak Ditemukan Tim SAR
AMBON, Siwalimanews – Operasi SAR hari kedua terhadap kapal kayu dengan dua penumpang yang berlayar dari Pulau Run Banda ke Desa Tehoru Kabupaten Malteng akhirnya