Rahawarin: Optimalisasi Pelayanan Publik Berbasis Digital Harus Didorong
WAKIL Ketua DPRD Provinsi Maluku Fauzan Rahawarin mendorong adanya optimalisasi pelayanan publik berbasis digital. Rahawarin menjelaskan saat ini seluruh negara telah masuk dalam era revolusi
Wattimury: Pemda Harus Mampu Petakan Masalah Kesehatan di Maluku
ANGGOTA Komisi IV DPRD Provinsi Maluku Lucky Wattimury meminta pemerintah daerah melakukan pemetaan masalah kesehatan di Maluku. Wattimury mengakui persoalan kesehatan di Maluku sampai saat
Rimaniar Ingatkan Pemda tak Sepelekan Kesejahteraan Guru
Anggota DPRD Provinsi Maluku, Rimaniar Hetharia mengingatkan Pemerintah Daerah agar jangan menyepelekan kesejahteraan guru di Maluku. Peringatan ini diungkapkan Rimaniar bertepatan dengan peringatan hari guru
Daerah 3T Jadi Sorotan DPRD Maluku
KOMISI I DPRD Provinsi Maluku menduga kecurangan pilkada berpotensi terjadi di daerah Tertinggal, Terdepan dan Terluar Maluku. Wakil ketua Komisi I DPRD Provinsi Maluku Edison
Jelang Pilkada Serentak, Solichin: Pencetakan KTP Elektronik Belum Maksimal
PILKADA serentak akan berlangsung 27 November namun masih ada masyarakat yang belum memiliki KTP elektronik. Padahal, KTP elektronik merupakan salah satu syarat yang wajib di
DPRD Desak Pemprov Ambil Alih RSUD Haulussy
KETUA Komisi IV DPRD Provinsi Maluku Saodah Tethool mendesak Pemerintah Daerah mengambil alih pengelolaan RSUD dr M Haulussy. Desakan ini menurut Saodah sangat beralasan mengingat
Lewerissa: Sinkronkan Program Pembangunan Pempus & Pemda
WAKIL Ketua DPRD Provinsi Maluku, Johan Johanis Lewerissa mengingatkan pemerintah daerah agar memperhatikan kesesuaian program pemerintah pusat dan daerah. Penegasan ini diungkapkan Lewerissa Pasca rapat
Ketua DPRD Ajak Elemen Masyarakat Jaga Kamtibmas
KETUA DPRD Provinsi Maluku, Benhur Watubun mengajak seluruh elemen agar menjaga keamanan dan ketertiban ditengah masyarakat. Ajakan ini disampaikan Watubun kepada Siwalima, melalui telepon selulernya,
DPRD Desak Pemprov Serahkan Ranperda APBD 2025
DPRD Provinsi Maluku desak pemerintah provinsi segera menyerahkan dokumen rancangan peraturan daerah tentang RAPBD Tahun Anggaran 2025. Pasalnya hingga hingga saat ini masih menunggu dokumen
Benhur: Tahapan Pilkada tak Ganggu Kinerja DPRD
BENHUR DPRD Provinsi Maluku Benhur George Watubun mengatakan, tahapan pilkada tidak akan menggangu kinerja dewan. Diakui Benhur jelang Pilkada serentak di Maluku hampir semua anggota
Empat Pimpinan DPRD Maluku Resmi Dilantik
EMPAT pimpinan DPRD Provinsi Maluku periode tahun 2024-2029 resmi dilantik. Pengucapan sumpah/janji pimpinan DPRD Provinsi Maluku dilakukan wakil ketua Pengadilan Tinggi Ambon, Puji Harian yang
Rofik: Unpatti Harus Tegas Tarik Insun
Anggota DPRD Provinsi Maluku, Rovik Akbar Afifuddin meminta Rektor Universitas Pattimura melakukan penarikan terhadap Insun Sangadji. Hal ini dikatakan anggota DPRD Provinsi Maluku Rovik Akbar
Alat Kelengkapan DPRD Maluku Ditetapkan
ALAT kelengkapan DPRD Provinsi Maluku periode 2024-2029 resmi ditetapkan. Penetapan ini dilakukan dalam rapat paripurna dalam rangka pembentukan dan penetapan alat kelengkapan DPRD Provinsi Maluku