
DPRD Bentuk Pansus Selesaikan Polemik Pasar Mardika
AMBON, Siwalimanews – Komisi III DPRD Provinsi Maluku sepakat membentuk panitia khusus guna menyelesaikan polemik pasar DAN Terminal mardika di Kota Ambon. Langkah pembentukan pansus

Tarik Retribusi, Pemprov tak Perhatikan Terminal Batu Merah
AMBON, Siwalimanews – Komisi III DPRD Provinsi Maluku kembali geram dengan sikap Pemerintah Provinsi Maluku, khususnya Dinas Perhubungan yang tidak memperhatikan terminal Batu Merah. Pasalnya,

Salampessy: PAD Maluku Meningkat 16,5 Persen
AMBON, Siwalimanews – Kepala Badan Pendapat Daerah Provinsi Maluku Djalaludin Salampessy mengaku, pendapatan daerah tahun 2022 meningkat sebesar 16,5 persen, jika dibandingkan dengan tahun 2021

Wajib Bayar 85 Juta, Pelamar Kerja di Australia Batal Berangkat
AMBON, Siwalimanews – Lantaran diwajibkan untuk membayar Rp85 juta, maka 152 orang calon tenaga kerja yang akan diberangkatkan menuju Australia dikabarkan batal berangkat, lantaran mereka

Antisipasi Tawuran, Polresta Ambon Intensifkan Patroli dan Razia
AMBON, Siwalimanews – Aksi tawuran antar kelompok di Kota Ambon kian meresahkan masyarakat, sehingga untuk mengantipasinya Polresta Ambon dan jajaran meningkatkan pengawasan dengan membentuk tim

Gandeng TP PKK, Lanud Pattimura Salurkan Bantuan ke Keluarga Stunting
AMBON, Siwalimanews – Dalam rangka memperingati HUT ke-77 TNI AU, Pangkalan Udara Pattimura Ambon, menyalurkan bantuan berupa sembako kepada keluarga penderita stunting yang ada di

Kapolres Buru Dimutasi Jadi Wadir Samapta Polda Maluku
AMBON, Siwalimanews – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo merotasi sejumlah perwira tinggi dan perwira menengah di lingkup Polri. Mutasi jabatan tersebut tertuang dalam empat Surat

Ini Tiga Nama Calon Penjabat Bupati Usulan DPRD Tanimbar
SAUMLAKI, Siwalimanews – DPRD Kabupaten Kepulauan Tanimbar secara resmi telah memutuskan tiga nama calon penjabat bupati dalam paripurna yang digelar, Selasa (28/3) malam. Nama-nama yang

Pencari Kerja ke Australia Wajib Bayar Rp85 Juta
AMBON, Siwalimanews – Sebanyak 152 pencari kerja asal Kota Ambon yang telah dinyatakan lolos oleh Dinas Tanaga Kerja dan Transmigrasi Kota Ambon untuk diberangkatkan menuju

Jaga Ketahanan Pangan, Dinas Perikanan Bagi Ikan Gratis
AMBON, Siwalimanews – Guna menjaga ketahanan pangan warga Kota Ambon, maka Dinas Perikanan kota membagikan ikan secara gratis bagi warga kota di bulan Suci Ramadhan

Afifuddin Desak Gubernur Ganti Dirut RSUD Haulussy
AMBON, Siwalimanews – Wakil Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Maluku Rovik Akbar Afifuddin geram dengan sikap Nazarudin selaku Direktur RSUD dr M Haulussy yang hingga

Komisi III Temukan Sejumlah Pelanggaran di Pasar Mardika
AMBON, Siwalimanews – Komisi III DPRD Provinsi Maluku menemukan sejumlah persoalan pelanggaran hukum di Pasar Mardika, yang menyebabkan kerugian pada pedagang kecil. Temuan ini diketahui

Proyek Pembangunan Pasar Mardika Capai 90 Persen
AMBON, Siwalimanews – Keinginan masyarakat serta pedagang untuk memiliki pasar yang higienis dan modern, bakal terwujud, pasalnya, proyek pengerjaan Pasar Mardika, kini telah memasuki tahapan