Online
Online

Walikota Enggan Bahas Perombakan Birokrasi

AMBON, Siwalimanews – Penjabat Walikota Bodewin Wattimena mengaku enggan  membahas soal perombakan birokrasi, sebab dirinbya takut gagal kembali dalam melakukan proses tersebut. “Tapi minimal ada

Online

Ombusdman Akui, Perda Tentang Pengangkatan Raja Rancuh

AMBON, Siwalimanews – Ketua Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Maluku, Hasan  Slamat mengaku, Peraturan Daerah Kota Ambon, tentang pengangkatan kepala pemerintahan negeri atau raja masih rancuh.

Online

630 Bacaleg Berebut 35 Kursi di DPRD Kota

AMBON, Siwalimanews – Sebanyak 630 bakal calon anggota legislatif dari 18 partai politik peserta pemilu yang telah mendaftar ke KPU Kota Ambon, akan berebut 35

Online

GMNI: Harus Ada Kepastian Hukum Soal Pengelolaan Tambang Gunung Botak

AMBON, Siwalimanews – DPD GMNI Maluku menegaskan, pengelolaan tambang emas Gunung Botak di Kabupaten Buru harus miliki kepastian hukum. Untuk itu pemerintah, baik pusat maupun

Online

Gelar Festival Ekonomi, BI Libatkan Puluhan UMKM

AMBON, Siwalimanews – Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Maluku, menggelar Syariah Local Economi Festival 2023. Festival yang berlangsung di salah satu mall di Kota Ambon,

Online

Walikota: Dana Gempa Tahap II Masih Dalam Proses

AMBON, Siwalimanews – Pemerintah Kota Ambon hingga kini masih berproses soal dana tahap II bagi korban gempa tahun 2019. Penjabat Walikota Ambon Bodewin M Wattimena

Online

Roberth: Penerapan Kurikulum Merdeka Melalui 3 M

TIAKUR, Siwalimanews – Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Maluku Barat Daya Roberth Japeky mengaku, penerapan Kurikulum Merdeka harus melalui 3M atau tiga tahap yakni, Mandiri Belajar,

Online

Kapolda Maluku Tinjau Korban Kebakaran

AMBON, Siwalimanews – Kapolda Maluku Irjen Lotharia Latif, Jumat (19/5), meninjau korban kebakaran di tempat pengungsian, yang disediakan Pemkot Ambon di Pasar Gotong Royong. Kapolda

Online

Status BRI Aru Berubah  

DOBO, Siwalimanews – Wakil Bupati Kepulauan Aru, Muin Sogalrey meresmikan peningkatan status BRI dari Kantor Cabang Pembantu, menjadi Kantor Cabang. Peresmian tersebut berlangsung, Jumat (19/5)

Online

Dituding Lakukan Penggelapan, Wantania Dituntut 2 Tahun Penjara

AMBON, Siwalimanews – Greis Wantania dituntut 2 tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum pada Kejari Ambon Endang Anakoda, dalam sidang yang berlangsung di Pengadilan Negeri

Online

Jampidum Setujui Pengajuan Restoratif Justice Kajati Maluku

AMBON, Siwalimanews – Dalam rangka mengedepankan pemulihan hubungan baik di masyarakat, maka Kejaksaan Tinggi Maluku melalui Kejaksaan Negeri Kabupaten Tanimbar dan Kejaksaan Negeri Aru, telah

Online

Pemkot Pastikan, Agustus Darwin-Ambon Yacht Race Digelar

AMBON, Siwalimanews – Pemerintah Kota Ambon melalui Dinas Pariwisata memastikan event internasional Spice Island Darwin-Ambon Yacht Race (SIDAYR) akan digelar bulan Agustus mendatang. Kepala Dinas

Online

Disdukcapil: Proses Pencairan Santunan Duka Dilakukan Bertahap

AMBON, Siwalimanews – Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Ambon, Hanny Tamtelahitu menjelaskan,  proses pencairan santunan duka kepada warga kota yang meninggl dunia dilakukan

Iklan Baris
error: Content is protected !!